Manusia berpikir dengan bahasa. Realitas objektif disimplikasi dengan kata-kata. Karena itu, gagasan apa pun yang lahir dalam pikiran manusia senantiasa takluk dengan aturan semantik dan...
Seperti Helen Keller, setiap orang pada dasarnya tuli dan buta. Saat alat indra belum berfungsi sempurna, manusia terasing dengan dunianya. Dalam kondisi buta dan tuli,...
Serangan Amerika Serikat dan sekutunya terhadap Suriah tak terlalu mengejutkan. Serangan itu mengukuhkan paradoks lama: negara yang paling getol mengklaim peduli perdamaian adalah yang paling...
Mengapa orang-orang zaman now lebih mudah berkonflik? Mengapa pertengkaran di media sosial tidak ada habisnya? Mengapa angka perceraian terus meningkat? Mengapa orang baik dengan orang...
Di lini masa Facebook saya beberapa hari ini, tak ada perdebatan yang lebih sengit ketimbang pertengkaran Felix Siauw dengan Banser. Dalam pertengkaran itu Felix seolah-oleh...
Seperti konsep estetik lain, kecantikan adalah objek sengketa. Kecantikan menjadi ruang pertarungan bagi subjek-subjek yang berkepentingan terhadapnya. Tak hanya melibatkan kultural, sengketa kecantikan bahkan melibatkan...
Migrasi besar-besaran pembaca, dari cetak ke daring, membuat media daring dipandang sebagai masa depan. Beberapa perusahaan media telah meletakkan fondasi yang kokoh di bidang ini....
Dalam buku The Everything Store, penulis Brad Stone menunjukkan akibat yang ditimbulkan jika kecerdasan, ambisi, dan keberanian terkumpul dalam satu orang bernama Jeff Bezos. Lahirlah...
Bertemu buku bagus itu seperti bertemu jodoh: menggetarkan hati. Getaran itu melahirkan energi untuk membahasnya di aneka kesempatan. Saya merasa beruntung dipertemukan dengan sejumlah buku...
Kehilangan orang tua saat masih kanak-kanak, tentu pengalaman yang berat. Kehilangan anak perempuan karena diculik pengidap kelainan seksual, juga pengalaman yang berat. Apalagi, hidup sebagai...
Menjadi salah satu orang terkaya di dunia adalah sebuah kesuksesan besar. Anda boleh memperdebatkan penting dan tidak pentingnya harta. Tetapi Bill Gates, dengan harta yang...
Media mendapat sanjungan muluk-muluk sebagai “pilar keempat demokrasi”. Sanjungan itu diberikan karena media jadi aktor penting tumbuhnya komunitas berbangsa yang demokratis. Sebab, bangsa yang demokratis...