Connect with us

Pendidikan

Sejarah Untag Semarang

Published

on

Untag Semarang (Universitas 17Agustus 1945 Semarang) dibentuk dan mulai melakukan kegiatannya pada Agustus tahun 1963. Keberadaan Untag Semarang yang pada waktu itu bemama Universitas Nasional (Unnas) tidak dapat lepas dari tokoh pejuang yang bemama Bapak G. Wirjono, SH dan Bapak Soemario sebagai pendiri, perintis dan pemimpin.

Untag Semarang pada awal berdirinya, merasa terpanggil untuk mendirikan perguruan tinggi berazaskan nasionalisme, didukung oleh beberapa dosen perguruan tinggi negeri yang ada pada waktu itu yaitu Universitas Diponegoro.

Keberadaan Unnas Semarang semakin kokoh dengan disahkannya Yayasan Pembina Pendidikan 17 Agustus 1945 Semarang melalui Akte Notaris Soeprapto nomor 62 tanggal 23 Maret1964, sebagai Yayasan yang membina dan menyelenggarakan Unnas Semarang.

Pada akhir tahun 1964 oleh para pendiri dan pendukungnya (Unnas) Semarang diubah namanya menjadi Universitas 17 Agustus 1945 (UNTAG) Semarang sebagaimana dikenal sekarang. PortalSemarang.Com


Continue Reading
Click to comment

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.

Trending