Connect with us

News

Gagas Tes Narkoba, Rektor Unnes Terima Penghargaan dari Menpora

Published

on

Rektor Universitas Negeri Semarang (Unnes) Prof Dr Fathur Rokhman Mhum menerima penghargaan dari Menteri Pemudadan Olahraga (Menpora) Republik Indonesia dalam Peringatan Hari Olahraga Nasional (Haornas), Rabu (9/9) kemarin.

Penghargaan diberikan karena Prof Fathur dinilai memiliki komitmen dalam pengembangan karakter kepemudaan, terutama karena gagasannya menyelenggarakan tes narkoba bagi seluruh mahasiswa baru Unnes.

Sebagaimana diketahui, tes narkoba dilakukan Unnes kepada seluruh mahasiswa baru Unnes. Hasilnya, lebih dari 6.000 mahasiswa dinyatakan negatif narkoba.

“Pembinaan karakter mahasiswa Unnes dilakukan sedini mungkin. Itu antara lain dilakukan dengan menghindarkan mahasiswa baru dari hal-hal negatif seperti narkoba,” katanya.

Continue Reading
Click to comment

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.

Trending