Connect with us

News

Nahdliyin Kendal Akan Bangun Rumah Sakit NU

Published

on

Anggota Nahdlatul Ulama (NU) Kabupaten Kendal termasuk banyak. Namun diakui oleh pengurus, sebagian besar Nadhliyin belum hidup sejahtera.

 

Untuk meningkatkan kualitas hidup Nahdliyin, Pengurus Cabang Nu Kabupaten Kendal akan membangun rumah sakit NU.

 

Hal itu dikatakan Danial Royyan Rois Syuriah PCNU Kendal dalam acara Peringatan Hari Lahir Nahdlatul Ulama (NU) ke 93 dan Isro Miroj Nabi Muhammad SAW bersama Pengurus Cabang Nahdlatul Ulama( PCNU ) di Islamic Centre Desa Karangayu, Kecamatan Cepiring, Sabtu ( 16/4) .

 

“NU sangat besar tapi warga NU banyak yang belum sejahtera oleh karena itu di Kendal, sesuai dengan jumlah penduduknya maka PCNU Kendal akan membangun Rumah Sakit NU untuk mensejahterakan warga NU, Mohon doa restu pembangunan Rumah Sakit NU Kendal akan segera dibangun,” terang Danial Royyan.

 

Wakil Bupati Kendal Masrur Syukur yang hadir dalam pengajian itu mengaku senang jika rumah sakit NU kelas terwujud.

Continue Reading
Click to comment

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.

Trending