Tiga mahasiswa Universitas Negeri Semarang (Unnes) berhasil menjadi juara 1 dalam Lomba Debat Tingkat Nasional yang diadakan di Universitas Ahmad Dahlan (UAD), 6-7 Desember 2019.
Ketiga mahasiswa tersebut adalah Listi Hanifah (Jurusan Bahasa dan Sastra Indonesia), Umi Mutamima (Jurusan Bahasa dan Sastra Asing) dan Erina Fionita Nurfajila (Jurusan Politik den Kewarganegaraan).
Dalam lomba tersebut ada 16 tim yang melalui babak penyisihan pada hari pertama. Tim Unnes berhasil maju ke tahap semifinal.
Kemudian pada hari kedua, yaitu semifinal, tim Unnes maju tahap final dengan dua kali putaran untuk memperoleh skor penentuan. Pada tahap final tim Unnes melawan UAD dan STEI Hamfara dan berhasil menjadi juara pertama.
Lomba debat ini diikuti peserta dari berbagai perguruan tinggi, antara lain UGM, UAD, UIN Sunan Kalijaga, UMY, Univeritas Jember, dan UMM.
-
Muda & Gembira10 years ago
Kalau Kamu Masih Mendewakan IPK Tinggi, Renungkanlah 15 Pertanyaan Ini
-
Lowongan10 years ago
Lowongan Dosen Akademi Teknik Elektro Medik (ATEM), Deadline 24 Juni
-
Muda & Gembira10 years ago
Inilah 10 Sifat Orang Ngapak yang Patut Dibanggakan
-
Muda & Gembira10 years ago
Sembilan Kebahagiaan yang Bisa Kamu Rasakan Jika Berteman dengan Orang Jepara
-
Muda & Gembira10 years ago
SMS Lucu Mahasiswa ke Dosen: Kapan Bapak Bisa Temui Saya?
-
Muda & Gembira11 years ago
Inilah 25 Rahasia Dosen yang Wajib Diketahui Mahasiswa
-
Kampus11 years ago
Akpelni – Akademi Pelayaran Niaga Indonesia
-
Kampus13 years ago
Unwahas – Universitas Wahid Hasyim