Pendidikan
Visi dan Misi Akadami Kepolisian
V i s i :
Terwujudnya lembaga pendidikan pembentukan perwira polri yang berkualitas, lahirnya praktisi dan akademisi sebagai kader pemimpin polri masa depan, sesuai strata kepangkatan dan struktur organisasi yang tergelar, jujur, bersih, profesional, bermoral, modern dan dipercaya masyarakat.
M i s i :
- Menyelengarakan kegiatan belajar mengajar, pelatihan dan pengasuhan yang berkualitas dalam rangka membentuk perwira polri yang berkemampuan sebagai first line supervisor yang cerdas spirtual, intelektual, emosional, sehat jasmani, tangguh, berwibawa, berjiwa pemimpin dan unggul berdasarkan jatidiri bhayangkara.
- Meningkatkan mutu latihan kerja taruna dalam rangka pengabdian masyarakat sesuai pelaksanaan tugas pokok polri.
- Menyelenggarakan penelitian dan pengembangan yang berhubungan dengan peningkatan belajar mengajar dan pelatihan taruna.
- Meningkatkan kuantitas dan kualitas 10 komponen pendidikan akademi kepolisian.
- Menyelenggarakan manajemen sumber daya akademi kepolisian secara bersih, transparan dan akuntabel.
- Menjalin kerja sama secara berkelanjutan dengan akademi tni, perguruan tinggi dan lembaga pendidikan kepolisian didalam maupun luar negeri.
Continue Reading
-
Muda & Gembira9 years ago
Kalau Kamu Masih Mendewakan IPK Tinggi, Renungkanlah 15 Pertanyaan Ini
-
Muda & Gembira9 years ago
Inilah 10 Sifat Orang Ngapak yang Patut Dibanggakan
-
Lowongan9 years ago
Lowongan Dosen Akademi Teknik Elektro Medik (ATEM), Deadline 24 Juni
-
Bahasa Indonesia8 years ago
Ditolerir atau Ditoleransi, Menolerir atau Menoleransi?
-
Bahasa Indonesia6 years ago
Membaca Gagasan Sapir-Whorf, Memahami Relativitas Bahasa
-
Muda & Gembira6 years ago
Apa Sih Arti Keluarga Menurutmu?
-
Bursa6 years ago
Susu Formula s26 Apa Kelebihannya?
-
Buku4 years ago
The Art of Thinking Clearly, Ketika Otak Tak Selalu Bisa Diandalkan