Event
21 Juni, Peringatan Hari Musik Sedunia di Unnes

Program Studi Seni Musik Universitas Negeri Semarang (Unnes) bakal memperingati Hari Musik Sedunia pada 21 Juni mendatang. Beragam aliran musik bakal dipentaskan untuk memeriahkan pergelaran yang baru kali pertama diselenggarakan oleh kampus berjuluk Universitas Konservasi ini.
Dosen Seni Musik Usman Wafa menyatakan musik yang dipentaskan tidak terbatas pada aliran tertentu. Meskipun begitu, acara tetap terbuka bagi aliran musik seperti pop, jazz, klasik, tradisional, akustik, rock, dangdut, dan lainnya.
“Acara ini justru mewadahi aliran alternatif dan cenderung baru bagi siapa pun yang ingin mengeksplorasinya,” kata Usman, Senin (8/6). Untuk itu, panitia memberikan kesempatan kepada kelompok musik maupun perorangan yang ingin tampil dalam acara ini.
Menurut Usman, pergelaran diselenggarakan di B6 Fakultas Bahasa dan Seni Unnes kampus Sekaran, Gunungpati, Kota Semarang. Kelompok atau perorangan yang ingin berpartisipasi pada kegiatan ini dapat menghubungi Bowo (085641389458).
-
Muda & Gembira10 years ago
Kalau Kamu Masih Mendewakan IPK Tinggi, Renungkanlah 15 Pertanyaan Ini
-
Lowongan10 years ago
Lowongan Dosen Akademi Teknik Elektro Medik (ATEM), Deadline 24 Juni
-
Muda & Gembira10 years ago
Inilah 10 Sifat Orang Ngapak yang Patut Dibanggakan
-
Muda & Gembira10 years ago
Sembilan Kebahagiaan yang Bisa Kamu Rasakan Jika Berteman dengan Orang Jepara
-
Muda & Gembira10 years ago
SMS Lucu Mahasiswa ke Dosen: Kapan Bapak Bisa Temui Saya?
-
Muda & Gembira10 years ago
Inilah 25 Rahasia Dosen yang Wajib Diketahui Mahasiswa
-
Kampus11 years ago
Akpelni – Akademi Pelayaran Niaga Indonesia
-
Kampus13 years ago
Unwahas – Universitas Wahid Hasyim