Connect with us

Event

20 Juli, Pentas Dapurmu Teater SS di TBRS

Published

on

TEATER SS Universitas Negeri Semarang akan mementaskan naskah berjudul “DaPuRmu” Rabu (20/7) malam mula pukul 19.00 WIB di Taman Budaya Raden Saleh (TBRS), Jalan Sri Wijaya. Naskah karya Catur Widya Pragolopati ini menyajikan pentas yang syarat kritik.

“Naskah ini mengkritik perilaku wakil rakyat di DPR karena selama ini menyembunyikan bebagai noda nista. Nah, di balik yang mereka sembunyikan ini banyak orang yang ngontrol,” kata Ahmad Sobiron, salah satu pegiat teater SS.

Dalam rangkaian road shownya, naskah ini juga dijadwalkan akan dipentaskan 23 Juli mendatang di auditorium Universitas Muria Kudus (UMK). PortalSemarang.Com

 

Continue Reading
Click to comment

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.

Trending