Pendidikan
Visi dan Misi SMK Negeri 5 Semarang
Visi
Menjadi pusat pendidikan dan pelatihan kejuruan melalui pelatihan, pengujian, sertifikasi dan pemasaran lulusan yang berstandar nasional dan bertaraf internasional yang dilandasi iman, taqwa, dan budaya indonesia pada era globalisasi.
Misi
1. Mempersiapkan lulusan yang memiliki kecakapan hidup melalui pengembangan kecakapan intelektual, sosial, dan keterampilan yang berbasis kompetensi.
2. Melaksanakan kegiatan belajar mengajar secara optimal yang berorientasi pada pencapaian kompetensi berstandar nasional da bertaraf internasional dengan tetap mempertimbangakan potensi daerah dan peserta didik.
3. Meningkatkan kerjasama sekolah dengan du/di dan lembaga sertifikasi yang memiliki reputasi nasional dan internasional.
4. Melaksanakan kegiatan keagamaan dan menumbuhkan cinta budaya indonesia sebagai sumber kearifan dalam bertindak.
5. Mengembangkan insitusi sekolah yang berperan sebagai training centre dan testing center kejuruan terpadu yang memadai.
Tujuan :
1. Menghasilkan lulusan yang memiliki keahlian di bidang teknik bangunan, teknik listrik, teknik pemesinan, teknik mekanik otomotif , teknikkomputer dan jaringan, serta teknik transmisi telkom.
2. Mewujudkan sekolah sebagai pusat pendidikan kejuruan, pengujian dan sertifikasi serta pemasaran tenaga kerja yang berstandarnasional dan bertaraf internasional .
3. Meningkatkan status sekolah menjadi sekolah menengah kejuruan yang berstandar nasional dan bertaraf internasional pada programkeahlian yang dimiliki.
4. Membentuk jiwa, semangat dan sikap profesional yang berakar pada budaya indonesia serta mampu menciptakan lapangan kerja yangmandiri pada era globalisasi.
5. Meningkatkan pola pelayanan diklat dengan mengembang- kan program training centre dan testing centre melalui kerjasama dengan assosiasi profesi yang sesuai dengan program keahlian.
-
Muda & Gembira10 years ago
Kalau Kamu Masih Mendewakan IPK Tinggi, Renungkanlah 15 Pertanyaan Ini
-
Lowongan10 years ago
Lowongan Dosen Akademi Teknik Elektro Medik (ATEM), Deadline 24 Juni
-
Muda & Gembira10 years ago
Inilah 10 Sifat Orang Ngapak yang Patut Dibanggakan
-
Muda & Gembira10 years ago
Sembilan Kebahagiaan yang Bisa Kamu Rasakan Jika Berteman dengan Orang Jepara
-
Muda & Gembira10 years ago
SMS Lucu Mahasiswa ke Dosen: Kapan Bapak Bisa Temui Saya?
-
Muda & Gembira10 years ago
Inilah 25 Rahasia Dosen yang Wajib Diketahui Mahasiswa
-
Kampus11 years ago
Akpelni – Akademi Pelayaran Niaga Indonesia
-
Kampus13 years ago
Unwahas – Universitas Wahid Hasyim