Mungkin Anda sering mendengar apa itu logistik dan ingin tahu apa sebetulnya maksudnya. Baiklah, mari kita simak dan ulas apa sebetulnya logistik itu. Istilah logistik sendiri sering terkait dengan perusahaan transportasi.
Salah satu perusahaan logistik yang terkenal di Indonesia adalah SERA. Bersama Toyota, berperan banyak untuk masyarakat. Seperti salah satunya yang terjadi pada hari senin 30/1/2020 TRAC Bus Services memperoleh kepercayaan dari KEMENPAREKRAF untuk menjadi angkutan tenaga paramedis selama pandemi covid 19.
Peran TRAC di masa pandemi ini melayani kebutuhan paramedis di RS Persahabatan terkait dengan mobilitas paramedis dari salah satu hotel di daerah Rawamangun menuju RS tempat bertugas.
Dalam operasional tersebut digunakan 1 Bigbus dan 1 Small bus hiace sesuai spesifikasi dan standar angkutan di masa PSBB dengan mengedepankan prosedur social distancing Kendaraan operasional antar jemput tersebut beroperasi dari pukul 07.00 pagi s.d 09.00 malam, dengan melakukan 5 kali penjemputan bolak balik dalam sehari
Sopir juga dibekali dengan materi safety khusus serta perlengkapan APD. Semua itu dilakukan demi menunjang keselamatan semua pihak.
Nah, sekarang mari kita lanjut mengulas tentang logistik itu apa.
Penjelasan Logistik dan Contohnya
Logistik adalah kegiatan merencanakan, mengorganisasikan sebuah pengadaan barang sampai akhirnya barang itu diterima konsumen. Termasuk dalam kegiatan ini terdapat unsur pengawasan guna memastikan barang yang dikirim bisa tepat waktu dan diterima oleh orang yang tepat.
Contoh kegiatan logistik adalah kegiatan yang sering dilakukan oleh perusahaan cargo maupun pengiriman barang.
Dalam kegiatan logistik itu meliputi beberapa kegiatan yaiti:
- Memproses pesanan
- Menyediakan alat transportasi
- Menangani barang yang perlu dikirim
- Sistem informasi untuk memantau alur barang
Itulah kurang lebih kegiatan yang akan terjadi pada logistik.
Manajemen Logistik
Penting memahami bagaimana manajemen logistik itu bekerja. Manajemen ini berperan sangat penting untuk kelancaran operasional logistik.
Manajemen dalam logistik meliputi:
- Manajemen material
Manajemen distribusi fisik
Pengiriman persediaan barang dalam perusahaan
Jika setiap manajemen logistik itu bisa berperan dengan baik, maka hal itu sangat menunjang kesuksesan operasional logistik.
Teori Logistik
Setelah cukup memahami apa yang dimaksud tentang logistik, tidak ada salahnya jika kita menyimak apa kata para ahli tentang pengertian logistik.
Christopher menyebut logistik adalah proses stratetgis mengelola pengadaan, pergerakan dan penyimpanan material, suku cadang dan barang jadi bersama aliran informasi sehingga dapat memaksimalkan pemenuhanan pesanan secara efektif.
Pakar lain yaitu Donald Walters menjelaskan logistik adalah fungsi mengatur perpindahan barang, menyimpan barang dari pengirim awal sampai ke pelanggan akhir.
Dua teori ini sudah cukup untuk mengetahui bagaiamana logistik bekerja.
Tujuan Logistik
Untuk lebih memahami bagaimana atau apa itu tujuan dari logistik, maka bisa dijelaskan sebagai berikut. Tujuan logistik adalah memindahkan barang dari satu tempat ke tempat lainnya sesuai waktu yang ditentukan.
Dalam kegiatan logistik tersebut ada tiga faktor yang menentukan yaitu:
- Pengadaaan barang
- Produksi
- Distribusi
Nah, mungkin Anda mengira bahwa logistik hanya terkait poin ketiga saja. Sebetulnya kegiatan logistik itu juga mulai dari tahap penyediaan barang.
Kinerja Mutu Logistik
Untuk mengetahui logistik yang bagus, ada beberapa faktor yang bisa dinilai yaitu:
- Pelayanan. maksdunya adalah bagaimana pelayanan perusahaan logistik terhadap konsumen
- Biaya. Maksudnya adalah berapa biaya yang dibutuhkan oleh perusahaan untuk menjalankan logistik
Dua hal ini yang begitu penting sehingga sebuah perushaaan logistik bisa dinilai berhasil atau tidak dalam menjalankan roda logistik yang efektif dan efisien.
Logistik yang bagus makanan pelanggan akan senang karena ekspektasi mereka bisa terpenuhi. Dampak lanjutannya, permintaan akan terus dilakukan oleh konsumen.
Namun untuk bisa menjalanknnya dnegan lancar, logistik perlu menjalankan manajemen yang tepat sehingga manajemen logistik bisa berjalan optimal. Tak hanya itu, perusahaan logistik juga dituntut untuk berkomunikasi dengan baik kepada seluruh stakeholder sehingga semua kegiatan yang dijalankan bisa berjalan lancar.
Itulah beberapa penjelasan dan pengertian logistik menurut para ahli, penjelasan mengenai pekerjaan logistik itu apa dan bagaimana manajemen logistik itu bekerja. Semoga penjelasan ini bisa memberi arti jelas mengenai istilah logistik.
Dengan memahami tugas logistik itu bukan saja bisa memberi penjelasan yang tepat, tapi diharapkan bagi Anda yang mau bekecimpung di perusahaan logistik sedari awal sudah tahu apa saja yang harus dilakukan. Dengan begitu tingkat mutu logistik di Indonesia bisa berkembang ke arah yang lebih baik.
-
Muda & Gembira10 years ago
Kalau Kamu Masih Mendewakan IPK Tinggi, Renungkanlah 15 Pertanyaan Ini
-
Lowongan10 years ago
Lowongan Dosen Akademi Teknik Elektro Medik (ATEM), Deadline 24 Juni
-
Muda & Gembira10 years ago
Inilah 10 Sifat Orang Ngapak yang Patut Dibanggakan
-
Muda & Gembira10 years ago
Sembilan Kebahagiaan yang Bisa Kamu Rasakan Jika Berteman dengan Orang Jepara
-
Muda & Gembira10 years ago
SMS Lucu Mahasiswa ke Dosen: Kapan Bapak Bisa Temui Saya?
-
Muda & Gembira11 years ago
Inilah 25 Rahasia Dosen yang Wajib Diketahui Mahasiswa
-
Kampus11 years ago
Akpelni – Akademi Pelayaran Niaga Indonesia
-
Kampus13 years ago
Unwahas – Universitas Wahid Hasyim